Kerinci, 1 Maret 2018
Kodim 0417/Kerinci
Bertempat di lapangan Mapolres Kerinci dilaksanakan Upacara Gabungan Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan 2018 yang di pimpin oleh Kapolres Kerinci AKBP Dwi Mulyanto.
Apel Operasi ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan kepatuhan masyarakat dalam berlalu lintas guna terciptanya Kamsel Tibcarlantas ( Keamanan, Keselamatan, Ketertiban, dan Kelancaran Lalunlintas)
Acara ini dihadiri oleh Wakil Walikota Sungai Penuh, Dandim 0417/Kerinci Letkol Inf Gambuh Sri Karyanto, serta Ketua DPRD Kabupaten Kerinci.
Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan ini berjalan dengan tertib dan lancar, dalam sambutannya Kapolres Kerinci AKBP Dwi Mulyanto membacakan amanat Dirlantas, yang menyampaikan bahwa ada peningkatan pelanggaran selama tahun 2017, dan diharapkan pada tahun 2018 ini dengan adanya Operasi Keselamatan diharapkan tingkat pelanggaran dapat diturunkan. ( Dim 0417/Kerinci)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Babinsa Koramil 415-10/Jambi Selatan melaksanakan Takziah ke Rumah Duka Warga yang meninggal dunia.
Bertempat di Jl Untung Suropati RT 46 Kelurahan Jelutung kec.Jelutung Kota Jambi, Babinsa Koramil 415 - 10/Jambi Selatan mela...
-
Jambi 24 November 2018 Korem 042/Gapu Bertempat di Bandara Sulthan Thaha Jambi Danrem 042/Gapu Kolonel Inf Dany Budiyan...
-
JAKARTA,tniad.mil.id – Untuk yang keduabelas kalinya, secara berturut-turut TNI AD menjadi juara umum lomba menembak antar ne...
-
Jambi 2 Maret 2018 Korem 042/Gapu Senin 2 April 2018, Sebelum memasuki Kesatrian Di Depan Pintu Gerbang Yonif Raider ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar