Jumat, 26 Oktober 2018
Minggu Militer, Prajurit Makodim 0417/kerinci melaksanakan Latihan Beladiri Yongmodo
Sungai Penuh 26 Oktober 2018
Kodim 0417/Kerinci
Bertempat di Halaman Upacara Makodim 0417/Kerinci, Pada Minggu Militer Jumat 26 Oktober 2018. Anggota Makodim 0417/kerinci melaksanakan Latihan Beladiri Yongmodo yang di pimpin Langsung Oleh Bintara Opsdim.
Kegiatan Latihan Beladiri Yongmodo diikuti oleh seluruh anggota prajurit TNI Makodim 0417/Kerinci dengan salah satu tujuan utamanya yaitu untuk membekali personel jajaran TNI AD Khusus nya Prajurit Makodim 0417/Kerinci dengan ketrampilan bela diri dan kemampuan fisik yang prima dalam rangka menunjang tugas sehari-hari.
Sebelum melaksanakan latihan inti seluruh anggota melaksanakan senam pemanasan oleh pelatih. Hal ini penting dilaksanakan untuk meregangkan otot dan menghindari cidera yang fatal pada saat melaksanakan latihan. Selesai melaksanakan pemanasan pelatih memberikan teori terlebih dahulu dimulai dari pengenalan tentang tehnik dasar Yongmoodo yang diantaranya materi latihan meliputi, Kibon sogi (teknik dasar), Jamok (teknik pukulan), Balchagi (teknik tendangan), Nakbob (teknik jatuhan), Sonkisul (teknik kuncian) serta Momkisul (teknik bantingan).
Kegiatan ini Berlangsung Aman Dan lancar, Serta Anggota Dapat memahami apa yang telah di amankan pelatih. ( Dim0417Krc)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Sukseskan Program Makan bergizi Gratis, Babinsa Dampingi Giat MoU Satuan Pelayan pemenuhan gizi dengan kepala sekolah.
Babinsa Kelurahan Jelutung Koramil 415-10/Jambi Selatan Serka Jamhor melakukan pendampingan kepada Kepala Satuan Pelayanan Peme...
-
Jambi 10 Januari 2018 Korem 042/Gapu Kapenrem 042/Gapu Mayor Inf Jasman Bangun menghadiri pertandingan Sepak Bola Gubernur ...
-
Babinsa Kelurahan Jelutung Koramil 415-10/Jambi Selatan Serka Jamhor melakukan pendampingan kepada Kepala Satuan Pelayanan Peme...
-
Jambi 2 Maret 2018 Korem 042/Gapu Senin 2 April 2018, Sebelum memasuki Kesatrian Di Depan Pintu Gerbang Yonif Raider ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar